You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Disparbud Didorong Segera Luncurkan Jakarta Smart Tourism
.
photo Punto Likmiardi - Beritajakarta.id

Disparbud Didorong Segera Luncurkan Jakarta Smart Tourism

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta mendorong Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) segera meluncurkan aplikasi Jakarta Smart Tourism.

Saya pikir aplikasi itu penting sebagai sarana informasi wisata di Jakarta

Aplikasi tersebut dinilai penting diluncurkan untuk memudahkan warga dan wisatawan menikmati waktu liburannya di Ibukota.

"Saya pikir aplikasi itu penting sebagai sarana informasi wisata di Jakarta," ujar Mualif, Sekretaris Komisi B DPRD DKI Jakarta, Kamis (9/8).

Disparbud akan Ramaikan Objek Wisata dengan Beragam Kegiatan

Terpisah, Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Disparbud DKI Jakarta, Asiantoro menjelaskan, pihaknya telah siap menyediakan aplikasi Jakarta Smart Tourism di setiap sudut Ibukota. Nantinya, aplikasi tersebut akan membantu warga mencari lokasi wisata, tempat budaya dan kuliner Betawi.

"Dengan aplikasi itu kita bisa mengetahui apa saja yang kita inginkan. Semua bisa mengunduh aplikasi itu di handphone pintar," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4291 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1840 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1716 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1641 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1617 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik